
Realisasi Dana Desa 2025, Tiyuh Toto Katon Sukses Wujudkan Sejumlah Pembangunan
Tulang Bawang Barat, q-koko.site — Pemerintah Tiyuh Toto Katon, Kecamatan Batu Putih, resmi mengumumkan sejumlah program yang telah direalisasikan melalui Dana Desa (DD) Tahun Anggaran 2025. Berbagai kegiatan fisik maupun nonfisik berhasil dilaksanakan sebagai bentuk peningkatan fasilitas umum dan kesejahteraan masyarakat.Pj Kepalo Tiyuh Toto Katon, Mustiko Purnomo Mulyo, menyampaikan bahwa pembangunan yang telah berjalan meliputi:Pembangunan gapura makam sebagai identitas dan penunjang estetika kawasan tiyuh.Pembangunan drainase sepanjang 230 meter untuk meningkatkan kualitas sanitasi dan mencegah genangan air.Penyaluran Bantuan Langsung Tunai Dana Desa (BLT-DD) kepada 12 Keluarga Penerima Manfaat (KPM).Pembangunan lapangan voli sebagai sarana olahraga dan pengembangan...
